Vena adalah seorang gadis yang tumbuh dalam keluarga beragama Katolik dan tinggal di lingkungan mayoritas Islam di Aceh. Vena senang menggunakan jilbab di kehidupan sehari-harinya dan mempunyai banyak teman yang beragama Islam. Bagaimana Vena dapat tumbuh menjadi dirinya sendiri dan beradaptasi sebagai minoritas di lingkungannya? mayoritas. Keluarga menjadi faktor yang sangat penting dalam pertumbuhan seorang anak.
Penghargaan
Nominasi Piala Citra, Festival Film Indonesia 2019
Nominasi Dokumenter Pendek, Festival Film Dokumenter 2019
Dokumenter Pendek Terbaik, Piala Maya 2019
Official Screening, Kaum Film Festival Berlin 2021